Selamat hari minggu! Ada yang bilang, resep fun family time adalah makanan. Seperti gula yang dikerubungi semut, sama aja kayak kita. Begitu mencium aroma sedap, pasti segera menghampiri pusatnya. Meja makan! Apalagi kalau perut lagi kosong, wuah cocok tuh. Tapi emang benar sih, dengan makanan terhidang rapi di meja makan, masih mengepul dan fresh baru keluar dari dapur, bisa jadi kesempatan bagus untuk...
Saya punya habit ngemil yang parah banget. Biasanya habit itu muncul di jam - jam rawan kantor, jam 2 - 3 an. Jam nanggung, siang enggak, sore ya enggak. Jam yang kadang bikin ngantuk, dan sometimes bikin saya ngga bisa diem keliling - keliling antara dapur - kulkas - meja makan - balik lagi ke ruangan kantor. Never ending cycle. Kadang, kalau hopeless...
Saya sebenernya bukan tipe yang doyan manis - manis, terutama dessert dan semacamnya. Kalau yang gurih - gurih, wah jangan ditanya. Tapi pernah nggak sih kamu pingin banget makan sesuatu yang berbeda dari yang kamu makan biasanya? Nah, saat itu saya lagi bosan banget makan yang asin dan gurih. Terlebih lagi libur panjang, nggak heran kalau kegiatan saya di rumah minim banget. Pas...
Halo! Ini postingan pertama saya yang baru aja mengawali perjalanan food blog saya. Jadi semua yang diceritakan di blog ini adalah benar - benar real experience eksplorasi, uji coba (kadang gagal, kadang sukses) resep - resep masakan atau tempat makan yang asik. Resep - resepnya boleh dicoba, dicontek, diubah sembarangmu! Saya akan sangat senang sekali jika kita bisa saling berbagi resep asik untuk mengenyangkan...